University Gunadarma World Class

Apapun yang Anda perjuangkan melalui pertarungan – pasti merupakan sesuatu yang penting bagi Anda. Itu sebabnya Anda dikenal dari apa yang Anda pertarungkan

Wednesday, March 10, 2010

Pengenalan Bahasa Cobol



Listing Program (COBOL)

Nama file : yansen.cob

Listing program :

OutPut Program :


Untuk mengcompile Program Untuk merunning Program





Logika program :

data division.

working-storage section.

01 Data.

02p pic 9 (3)

02 l pic 9 (3)

02 luas pic 9(4).

v Dimulai pada kolom 8 penulisan data yang dibentuk dalam data division dengan penyimpanan data yang diada pada (working-storage section) yaitu data dengan level number utama (01) dan mempunyai anak p = panjang dan l = lebar dan luas dengan level number (02). p & l dideklarasikan oleh “ pic 9” dengan nilai 3 karakter saja dan tidak dibenarkan untuk menginput angka 0, sedangkan luas dideklarasikan dengan “ pic 9” 4 karakter.

procedure division.

mulai.

display 'nilai panjang ='.

accept p.

display 'nilai lebar ='.

accept l.

multiply p by l giving luas.

display 'luas persegi panjang ='.

display luas.

stop run.

v Procedure devision adalah tempat untuk melakukan perintah (cetak, input, dan perhitungan) yang akan dijalankan pada divisi ini. Lalu prosedur atau instruksi akan dimulai dengan mengeluarkan output. “multiply p by l giving luas” Dimana nilai panjang dan nilai lebar dikalikan dan menyimpan hasil perhitungan aritmatika tersebut kedalam luas, lalu tampilkan hasil luas yang telah disimpan pada perhitungan tersebut.


Struktur Program Cobol :



Keterangan :


v Division, merupakan bagian utama dari program COBOL dan selalu diawali dengan judul division; identification division, environment division, data division, procedure division.

v Section, kumpulan dari paragraph yang selalu diawali dengan judul devision.

v Paragraph, grup dari kalimat (sentence) di dalam Procedure Division yang selalu diawali dengan nama/judul paragraph.

v Sentence, kumpulan dari statement-statement yang membentuk sutu kalimat yang biasanya diakhiri dengan tanda titik.

v Statement, kumpulan dari kata-kata yang memiliki arti untuk menjalankan program yang juga merupakan bagian dari entry.

v Phrase, grup kata yang merupakan bagian dari statement atau clause

2 comments:

  1. kk ane minta listing program cobol menghitung luas silinder sama luas kubus donk kk,, sebelumnya tanks ya wat luas persegi panjang nya,, ane dapet pencerahan. tolong ya kk,, ane butuh bgt.
    :)
    ane anak SI UG juga kk

    ReplyDelete